Contoh Kop Surat Sekolah dan Perusahaan

Sahabat Brankas Arsip yang berbahagia. Di materi-materi terdahulu admin pernah membahasa tentang contoh format invoice. Dan kali ini, admin ingin membagikan contoh format kop surat.

contoh kop surat sekolah dan perusahaan
Sebelumnya perlu diketahui apa itu kop surat?

Kop Surat atau yang sering disebut kepala surat merupakan salah satu bagian dari surat dinas/resmi, yang berfungsi sebagai identitas pengenal, pemberi informasi, dan sekaligus media promosi atau iklan.

Biasanya pertama kali yang dilihat oleh orang yang menerima surat adalah kop suratnya. Hanya dengan melihat logo atau lambangnya, ia akan langsung mengenali dari mana surat itu datang.

Jadi kepala surat harus dibuat semenarik mungkin -jika maksud dari surat itu adalah penawaran-, supaya orang penasaran dengan isi dan ingin membacanya.
Berikut ini bagian-bagian kop surat yang harus ada, yaitu nama instansi/perusahaan, logo, alamat, dan nomor kontak. Lazimnya 4 aspek tersebut ada di kop surat bagian atas.

Namun ada beberapa lembaga yang menjadikan nama dan logo di bagian atas, lalu alamat serta nomor kontak di bagian bawah. Lihat gambar nomor 5 di kop surat sekolah, di sana hanya ada logo dan nama lembaganya. Alamat dan nomor kontak diletakkan di bagian bawah.

Untuk lebih lengkapnya, silahkan lihat koleksi kop surat di bawah ini:

  • Contoh KOP SURAT Sekolah
  • contoh kop surat sekolah 1
    Gambar 1

    contoh kop surat sekolah 2
    Gambar 2

    contoh kop surat sekolah 3
    Gambar 3
    contoh kop surat sekolah 4
    Gambar 4

    contoh kop surat sekolah 5
    Gambar 5 (Atas)
    contoh kop surat sekolah 5 bawah
    Gambar 5 (Bawah)

    contoh kop surat sekolah 6
    Gambar 6

    • Contoh KOP SURAT Perusahaan

    contoh kop surat perusahaan 1
    Gambar 1

    contoh kop surat perusahaan 2
    Gambar 2

    contoh kop surat perusahaan 3
    Gambar 3 
    contoh kop surat perusahaan 4
    Gambar 4

    contoh kop surat perusahaan 5
    Gambar 5

    contoh kop surat perusahaan 6
    Gambar 6

    contoh kop surat perusahaan 7
    Gambar 7

    contoh kop surat perusahaan 8
    Gambar 8

    contoh kop surat 9
    Gambar 9

    • Contoh KOP SURAT lain

    contoh kop surat kelurahan
    Gambar 1
    contoh kop surat badan nasional
    Gambar 2
    contoh kop surat lembaga kursus
    Gambar 3
    contoh kop surat lembaga sosial
    Gambar 4

    Demikian contoh-contoh kop surat dari sekolah dan perusahaan. Semoga postingan ini bermanfaat, dan terima kasih atas kunjungannya.


    Salam sukses dari Brankas Arsip.

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *